Penelitian Terbaru: Perempuan Hamil Tertular Cacar Monyet, Bagaimana Kondisi Janinnya?

- 1 Agustus 2022, 10:00 WIB
Penjelasan dokter kandungan soal ibu hamil alami ngidam dan bayi ngeces. / Unsplash / Suhyeon Choi
Penjelasan dokter kandungan soal ibu hamil alami ngidam dan bayi ngeces. / Unsplash / Suhyeon Choi /

ZONAMAROS- Belakangan ini dikabarkan seorang ibu hamil di AS tertular cacar monyet yang pertama kalinya.

Meski begitu, pejabat Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit mengabarkan bahwa ibu dan janinnya dalam keadaan baik-baik saja.

Kasus wanita hamil yang terkena cacar monyet ini pun menarik perhatian para pejabat kesehatan dan ilmuwan.

Baca Juga: Waspada! Penularan Cacar Monyet pada Ibu Hamil Dapat Menyerang Janinnya, Simak Gejalanya

CDC mencatat belum diketahui penyebab wanita hamil bisa terkena cacar monyet. Juga belum diketahui bagaimana reaksinya kepada si janin.

Akan tetapi, para peneliti tahu bahwa cacar monyet dapat ditularkan ke janin dari seorang ibu.

“Hasil kehamilan yang merugikan, termasuk keguguran spontan dan lahir mati, telah dilaporkan dalam kasus infeksi monkeypox yang dikonfirmasi selama kehamilan,” kata CDC.

Gejala

Untuk gejala, baik wanita hamil maupun masyarakat umum gejala cacar monyet tidak memiliki perbedaan.

Halaman:

Editor: Muhammad Arief Ibrahim

Sumber: pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x