Kecepatan Meningkat 5x! Ini Cara Tingkatkan Kecepatan WiFi di HP kamu

- 11 Oktober 2022, 16:54 WIB
CaraTingkatkan Kecepatan WiFi di HP
CaraTingkatkan Kecepatan WiFi di HP /

Cara untuk mengganti frekuensi WiFi pada HP kamu adalah dengan membuka opsi pengaturan pada HP, pergi ke opsi WiFi, selanjutnya pilih opsi Advanced Settings, dan yang terakhir pilih opsi WiFi Frequency Band untuk mengganti frekuensinya.

Memindahkan router ke tempat yang lebih strategis dan periksa antena

Cara keenam menempatkan router WiFi pada lokasi yang strategis. Hal ini dikarenakan jangkauan router yang terbatas akan wilayah tertentu.

Baca Juga: Waspada Penipuan! Ini Cara Mengenali Situs Web Palsu Agar Terhindar dari Scamming

Router yang terhalang tembok dapat menghambat sinyal dan koneksi internet ke gadget kamu, oleh sebab itu temukan lokasi yang dekat dengan kamu sehingga koneksi router WiFi tidak mengalami gangguan.

selanjutnya dengan memeriksa antena router dimana pada umumnya, setiap router memiliki dua antena yang digunakan untuk menangkap sinyal di bagian belakang.

Antena router bisa dimanfaatkan guna mempercepat jaringan WiFi kamu dengan mengubah arah pancaran antena.

Kamu bisa mencoba untuk mengubahnya ke arah berlawanan dari awal arah antena router tersebut.

Baca Juga: Kamera Laptop Kurang Mumpuni? Ketahui Cara Membuat Kamera HP Kamu Jadi Webcam

Router WiFi kamu juga harus dihindarkan dari tanah atau lantai rumah, karena material yang ada pada lantai maupun tanah kurang dapat menyebarkan sinyal WiFi dengan baik.

Halaman:

Editor: Gede Wardaya

Sumber: gramedia.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x