Cara Bersihkan Kerak Panci dengan Dua Bahan Dapur, Simak Caranya

- 23 Juni 2022, 07:09 WIB
Ilustrasi panci gosong.
Ilustrasi panci gosong. /Pexels/Niki Nagy


ZONAMAROS- Memasak tentu tidak bisa dipisahkan dari kegiatan sehari-hari.

Lama-kelamaan, wajan pun akan berkerak dan menghitam dan ujungnya wajan pun dibuang.

Melihat panci gosong dan berkerak kerap membuat para ibu kebingungan untuk menjadikannya kembali mengkilap.

Oleh karena itu, tidak ada salahnya jika Anda melakukan sendiri atau do it yourself (DIY) cara membersihkan panci gosong dan berkerak, yang ternyata bisa menggunakan dua bahan dapur ini.

Sebagaimana diberitakan dalam artikel bekasi.pikiran-rakyat.com dengan judul "Do It Yourself: Bersihkan Panci Gosong dan Berkerak Pakai 2 Bahan Dapur Berikut"

Ya, kedua bahan-bahan dapur ini tergolong sederhana dan mudah didapatkan, namun ampuh membersihkan panci gosong dan berkerak.

Sebelum melakukan do it yourself (DIY) membersihkan panci gosong, ada baiknya untuk menyimak artikel sampai habis.

Pasalnya, pada laman ini akan dijelaskan bagaimana cara membersihkan panci gosong dan berkerak, seperti yang dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari hgtv pada Selasa, 22 Juni 2022.

Pertama, yang harus Anda ketahui adalah penyebab panci gosong dan berkerak karena proses memasak pada api yang terlalu panas.

Halaman:

Editor: Muhammad Arief Ibrahim

Sumber: bekasi.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah