Terlalu Mengidolakan Seseorang Dapat Berakibat Negatif pada Psikologis, Benarkah?

- 25 Juni 2022, 22:15 WIB
Memaafkan Diri Sendiri akan Berdampak Pada Kesehatan Mental
Memaafkan Diri Sendiri akan Berdampak Pada Kesehatan Mental /

ZONAMAROS- Memiliki seorang idola adalah sifat yang manusiawi.

Namun, ada juga orang-orang yang super fanatik terhadap idolanya hingga bisa dibilang berlebihan.

Daya tarik idola tak sedikit menjadikan masyarakat terlalu terobsesi dengannya. Entah karena parasnya yang mengagumkan, karyanya, hingga keahliannya.

Psikolog di perusahaan konsultan HVS Executive Search, James Houran bahkan menyebut idola seperti narkoba.

Baca Juga: 10 ciri-ciri seorang sapioseksual, apakah anda salah satunya?

Sebagaimana diberitakan dalam artikel pikiran-rakyat.com dengan judul "Terlalu Fanatik pada Idola Bisa Berefek Negatif bagi Psikologis, Benarkan?"

"Dalam masyarakat kita, selebritas bertindak seperti narkoba," kata James Houran.

Mengapa? Karena ketika seseorang terlalu mengidolakan seseorang hormon dopamin yang terdapat pada tubuh akan muncul.

Hormon tersebut timbul akibat perasaan terlalu senang hingga dapat menimbulkan histeris.

Halaman:

Editor: Muhammad Arief Ibrahim

Sumber: pikiran.rakyat.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x