Waspada!! TBC, Jaga Kesehatan dengan Lakukan 5 Hal ini

- 9 Oktober 2022, 08:00 WIB
Ilustrasi. Waspada!! TBC Jaga Kesehatan tubuh
Ilustrasi. Waspada!! TBC Jaga Kesehatan tubuh /pixabay,com/

ZONA MAROS - Tuberkulosis merupakan penyakit menular yang umum, dan termasuk salah satu penyakit mematikan yang disebakan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis.

TBC sendiri dapat menyebar melalui udara ketika seseorang dengan infeksi TBC aktif batuk, bersin, atau menyebarkan butiran ludah mereka melalui udara dan TBC umumnya menyerang paru-paru.

Sedangkan gejala lain TBC, yaitu batuk kronis dengan bercak darah pada sputum atau dahak, demam, berkeringat di malam hari, dan berat badan turun.

Anda perlu mengenali tanda atau gelaja orang TBC agar dapat mencegah dari terkenanya infeksi dan penyakit ini mampu menularkan ke seseorang yang menghirup kurang dari 10 bakteri saja bisa langsung terinfeksi.

Baca Juga: Pentingnya Menjaga Kesehatan Tubuh dari Bahaya Malaria

Orang-orang yang melakukan kontak dalam waktu lama, atau selalu berdekatan dengan penderita TB, berisiko tinggi ikut terinfeksi.

Cobalah menjaga kesehatan dengan cara mencegahnya, seperti dengan melakukan hal berikut.

1. Hindari kontak langsung

Hindari kotak langsung merupakan salah satu cara menjaga kesehatan dari penularan TBC, pakailah masker dan sarung tangan sekali pakai jika memang hal tersebut tidak dapat dihindari.

Halaman:

Editor: SAHRUL RIZALDI ARDIANSYAH

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini