Seorang Aktivis KAMI Ditolak di Singapura

- 21 Juni 2022, 16:36 WIB
Ilustrasi penolakan masuk ke Singapura terulang, kali ini aktivis KAMI ditolak masuk negara itu.
Ilustrasi penolakan masuk ke Singapura terulang, kali ini aktivis KAMI ditolak masuk negara itu. /Pixabay/mohamed_hassan/

ZONAMAROS- Salah seorang aktivis Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI), yakni Anton Permana, diketahui diusir dari Singapura.

Anton yang diketahui tinggal di Batam itu mengaku, hal ini baru pertama kali dialaminya.

Padahal, kata dia, jarak antara Batam dan Singapura itu sangat dekat. Dan itu pula membuatnya merasa sellau ke Singapura.

Namun, baru kali ini, dia diusir dari negeri Singa.

Sebagaimana diberitakan pikiran-rakyat.com dalam artikel berjudul "Penolakan Ustaz Abdul Somad Berulang, Kini Aktivis KAMI Ditolak Masuk Singapura".

Anton mengungkapkan bahwa dirinya ditolak masuk saat berniat masuk ke Singapura untuk urusan bisnis menemani sang bos pada Sabtu, 18 Juni 2022 malam.

"Iya, itu sebuah pengalaman menarik nih karena saya ini kan udah 22 tahun tinggal di Batam, jadi Singapura tetangga kita itu ya. Saya ke Singapura itu bukan puluhan kali, mungkin ratusan kali," tutur Anton Permana, Minggu, 19 Juni 2022.

Baca Juga: Mantan Menteri Perdagangan RI Muhammad Lutfi Diperiksa Kejagung

Dia kemudian membeberkan kronologi pengusirannya dari Singapura seperti yang sempat dialami UAS.

Halaman:

Editor: Rezki. M

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah