Kominfo Beri Jawaban di Podcast Deddy Corbuzeir Terkait Tuduhan Tak Blokir Judi Online

- 3 Agustus 2022, 19:25 WIB
Kominfo Beri Jawaban di Podcast Deddy Corbuzeir Terkait Tuduhan Tak Blokir Judi Online
Kominfo Beri Jawaban di Podcast Deddy Corbuzeir Terkait Tuduhan Tak Blokir Judi Online /www.youtube.com/c/corbuzier

Saat ini situs atau aplikasi yang berkaitan dengan judi online akan dikenakan pemutusan akses secara tegas.

Hal tersebut disampaikan oleh Menteri Komunikasi dan Informatika, Johnny G. Plate.

Baca Juga: Danny Pomanto Teken LoA dengan TSSG Singapura, Kaji Potensi Ekonomi Maritim Kota Makassar

Sistem tersebut akan berpatroli memantau kegiatan ruang digital terus-menerus 24 jam sehari, sepanjang tahun.

“Jika ingin membaca ISP, berarti kita Kominfo harus berkomunikasi dengan pemiliknya (PSE),” ucap Johnny menjelaskan terkait aturan daftar PSE terbaru.

“Meskipun saya minta (ke PSE) tapi dia menjawabnya kapan kan itu soal yang lain, sehingga kita harus mengambil inisiatif untuk intercept (memotong akses) Ded,” kata Johnny kembali.

menkominfo dapat lebih ketat melakukan patroli ruang digital.

Baca Juga: Kadiskominfo Sulsel : Admin SP4N-LAPOR! Tidak Bisa Dianggap Hanya Hal Kecil

sementara waktu, terkaid judi online, kominfo pastikan tidak ada kelonggaran hanya karena ada orang kuat di balik situsnya.

Baik dari dalam maupun dari luar negeri, selama situs tersebut beroperasi di dalam NKRI, Johnny mengatakan seluruhnya sudah pasti akan dibersihkan.

Halaman:

Editor: Muhammad Arief Ibrahim


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini