Pelaku Bisnis Wajib Tahu! Cara Mengelola Keuangan dengan Benar Agar Bisnis Cepat Maju

- 27 Juni 2022, 22:30 WIB
Pebisnis Online Wajib Tahu! Kamu Butuh Hal Ini Agar Tidak Terjebak Dalam Perang Harga
Pebisnis Online Wajib Tahu! Kamu Butuh Hal Ini Agar Tidak Terjebak Dalam Perang Harga /pexels.com/@antoni shkraba

Dua hal ini merupakan syarat penting ketika memulai berbisnis.

Seringkali pebisnis pemula tidak memisahkan uang pribadi dengan uang bisnis, sehingga pembukuannya tidak jelas dan risiko pendapatan usaha tidak stabil lebih besar.

3. Membuat Laporan Keuangan

Proses laporan keuangan menjadi proses penting dalam menjalankan bisnis online.

Proses ini akan merekap data keseluruhan informasi keuangan dari pengeluaran hingga pemasukan yang didapat.

Biasanya pebisnis pemula seringkali kebingungan antara jumlah pendapatan dan pengeluaran bisnisnya.

Baca Juga: Sering Mengalami Masalah Pada Wajah? lakukan rutinitas perawatan wajah ini

Dengan memiliki laporan keuangan, kamu dapat memperoleh informasi keuangan usaha yang kamu jalankan secara rinci dan sebagai acuan penting dalam mengambil keputusan untuk kedepannya.

4. Menyiapkan Keuangan Cadangan

Setiap orang yang menggeluti bisnis pasti ada pasang surutnya.

Halaman:

Editor: Muhammad Arief Ibrahim

Sumber: bekasi.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x