5 sayuran pembakar lemak, ampuh cegah diabebtes dan kanker, menurut dr saddam ismail

- 4 Juli 2022, 13:00 WIB
 dr. Saddam Ismail.
dr. Saddam Ismail. /Tangkap layar youtube.com / Saddam Ismail

ZONAMAROS- Sayuran adalah salah satu makanan yang cocok untuk dikonsumsi saat diet.

Sebab sayuran mengandung banyak serat.
Serat pada sayuran membantu membuat Anda kenyang.

Karena serat membutuhkan waktu lama untuk dicerna dan karenanya mencegah Anda makan berlebihan.

Baca Juga: Hati Konsumsi 5 Jenis Makanan ini Penyebab Gagal Ginjal Terbesar Kata dr. Saddam Ismail

Healthy vlogger dokter Saddam Ismail punya daftar lima sayuran yang lebih ampuh bantu membakar lemak sehingga bisa menurunkan berat badan yang cocok dikonsumsi sebagai menu diet harian.

Sebagaimana diberitakan dalam artikel prfmnews.pikiran-rakyat.com dengan judul "Berat Badan Turun dengan 5 Sayuran Pembakar Lemak ini, Kata dr Saddam Ismail Ampuh Cegah Diabetes Juga Kanker"

Lima sayuran pembakar lemak ini, kata dr. Saddam Ismail juga efektif mencegah terkena penyakit diabetes, kanker, dan jantung, serta menyehatkan tubuh secara keseluruhan.

Sayuran-sayuran ini dapat menurunkan berat badan dengan bantu membakar lemak berlebih pada tubuh, serta dipastikan rendah kalori, tinggi serat, banyak kandungan air, vitamin dan mineral.

Baca Juga: 9 Kebiasan ini Dapat Mencegah Gagal Ginjal, Kata dr Saddam Ismail

Halaman:

Editor: Muhammad Arief Ibrahim

Sumber: prfmnews.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x