Tips Mencegah Kenaikan Berat Badan saat Mengonsumsi Pil KB, Kata dr Saddam Ismail

- 4 Juli 2022, 15:00 WIB
Peneliti sedang membuat pil KB non-hormonal untuk pria. (Foto ilustras)
Peneliti sedang membuat pil KB non-hormonal untuk pria. (Foto ilustras) /Pixabay/jarmoluk./

ZONAMAROS-Salah satu efek samping yang mungkin terjadi ketika mengonsumsi pil KB adalah kenaikan berat badan.

Hal inilah yang membuat tidak sedikit wanita menjadi takut untuk menggunakan alat kontrasepsi ini.

Supaya berat badan tidak naik saat minum pil KB Menurut dr. Saddam Ismail ada beberapa tips atau cara yang bisa dilakukan agar badan tidak gemuk walau memakai pil KB.

Baca Juga: Hati Konsumsi 5 Jenis Makanan ini Penyebab Gagal Ginjal Terbesar Kata dr. Saddam Ismail

Dokter yang juga seorang healthy vlogger, dr. Saddam Ismail mengatakan bahwa pil KB adalah alat kontrasepsi hormonal yang bisa saja membuat berat badan bertambah.

Sebagaimana diberitakan dalam artikel prfmnews.pikiran-rakyat.com dengan judul "Jangan Khawatir Berat Badan Bertambah Saat Mengkonsumsi Pil KB, Ini 5 Tips dari dr Saddam Ismail"

Dilansir prfmnews.id pada Minggu 3 Juli 2022, inilah 5 cara agar badan tidak bertambah walau memakai pil KB.

1. Sarapan pagi

Jangan lewatkan sarapan pagi dan sarapan pagi sebaiknya dengan porsi yang sedang.

Halaman:

Editor: Muhammad Arief Ibrahim

Sumber: prfmnews.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x