Ternyata Hewan ini Mencegah Datangnya Hari Kiamat Itu, Hewan Apakah Itu?

- 4 Juli 2022, 19:00 WIB
Unta bisa menjadi salah satu hewan yang bisa dikurbankan pada Idul Adha.
Unta bisa menjadi salah satu hewan yang bisa dikurbankan pada Idul Adha. /Pixabay/mostafa_meraji/

Baca Juga: Perawat di Jepara Lakukan Pelecehan Seksual, Begini Tanggapan Pihak Rumah Sakit

Namun, ternyata waktu hari kiamat akan terjadi juga bisa diprediksi melalui hewan tertentu.

Gus Baha menyebutkan bahwa hari kiamat belum akan terjadi jika tiga hewan ini masih ada di dunia.

Selama 3 hewan tersebut masih hidup di dunia maka menurut Gus Baha hari kiamat belum akan terjadi.

Lantas 3 hewan apa sajakah yang dapat mencegah datangnya hari kiamat itu?

Sebagaimana yang dilansir Portalsulut.com di kanal YouTube Berkah Nyantri pada Senin 4 Juli 2022, berikut ulasan selengkapnya.

Baca Juga: Tata Cara dan Doa pemebelihan Hewan Kurban menurut Ustadz Adi Hidayat

Dalam firman Allah di Al-Qur'an maka kebenaran tersebut tidak perlu dipertanyakan lagi.

Apabila masih ada hewan yang diciptakan Allah di bumi ini maka kiamat tidak akan segera datang.

Menurut Gus Baha dalam ilmu fiqih, ada 3 hewan yang dapat mencegah datangnya hari kiamat.

Halaman:

Editor: Muhammad Arief Ibrahim

Sumber: Portalsulut.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini