Tata Cara dan Doa pemebelihan Hewan Kurban menurut Ustadz Adi Hidayat

- 4 Juli 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi sapi kurban./
Ilustrasi sapi kurban./ /Pexels.com/Pixabay

ZONAMAROS- Hari raya idul adha sudah semakin dekat.

Hari raya idul adha disebut juga pula hari raya kurban, karena umat muslim dianjurkan melaksanakan ibadah kurban.

Tentunya, melaksanakan kurban termasuk amalan sunnah di hari raya Idul Adha.

Baca Juga: Tips Mencegah Kenaikan Berat Badan saat Mengonsumsi Pil KB, Kata dr Saddam Ismail

Ustadz Adi Hidayat dalam salah satu ceramahnya menjelaskan mengenai tata cara dan adab ketika menyembelih hewan kurban.

Sebagaimana diberitakan dalam artikel portalsulut.pikiran-rakyat.com dengan judul "Tata Cara dan Adab Saat Penyembelihan Hewan Kurban, Ini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat"

Hari raya Idul Adha atau hari raya Kurban disebut pula hari raya haji yang dirayakan setiap tanggal 10 Dzulhijjah dalam kalender hijriah.

Berdasarkan penetapan pemerintah lewat sidang isbat, hari raya Idul Adha 2022 jatuh pada Minggu (10 Juni 2022).

Tentunya, terdapat tata cara dan adab saat menyembelih hewan kurban sesuai syariat dan aturan di dalam Islam.

Halaman:

Editor: Muhammad Arief Ibrahim

Sumber: Portalsulut.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x