Pahami Gejala Maag, Penyebabnya, Hingga Cara Mengatasinya

- 29 September 2022, 20:33 WIB
Sembuhkan penyakit maag cuma dengan makan makanan enak ini kata dr. Zaidul Akbar
Sembuhkan penyakit maag cuma dengan makan makanan enak ini kata dr. Zaidul Akbar /Foto: alodokter/

- Meminum obat.
- Mengurangi makanan yang berlemak dan pedas.
- Kurangi mengomsumsi minuman beralkohol dan berkafein.
- Berolahraga teratur dan berhenti merokok.
- Makan tepat waktu.
- Istirahat yang cukup.
- Mengatur pola makan
- Mengelola stres

Dalam kondisi parah biasanya mengguakan obat seperti antasida, antagonis reseptor H-2, dan inhibitor pompa proton (PPI). Meminum obat juga harus dilakukan sesuai aturan dan anjuran dari dokter, agar tidak memperparah atau memperburuk kondisi anda.

Karena dengan meminum obat secara berlebihan tanpa resep dokter juga bisa sangat berbahaya untuk diri sendiri, bukan menjadi sehat tetapi malah tambah sakit.

Baca Juga: Sering Menggigit Kuku Tanpa Disengaja? Berikut 7 Tips Cara Menghentikan Perilaku Menggigit Kuku

Untuk mengobati maag mengobati maag sepenuhnya, minum obat saja bisa tak cukup manjur. Untuk pemulihan yang lebih baik, Anda perlu mengubah kebiasaan makan tidak sehat dan cukup beristirahat.***

Halaman:

Editor: Muhammad Arief Ibrahim

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini